Postingan

Menampilkan postingan dari Oktober, 2022

KONVERGENSI MEDIA TRANSCORP GRUP

Jakarta (21/10/2022) - Perkembangan media massa semakin pesat. banyak media baru yang seringkali bermunculan, maupun media yang berbentuk hoax atau fakta. Ada 2 Jenis Media yaitu : Legacy Media dan Native Media. Legacy Media adalah Badan pengatur media massa di era pra-informasi. Terutama media cetak, studio film, studio musik, biro iklan, radio dan televisi. Sedangkan, Native Media adalah Media yang berdiri sendiri dan tidak mempunyai anak bagan tertentu. Macam - macam Legacy Media yaitu : ·          Kompas.com ·          Tempo.com ·          Republika ·          Jakarta Post ·          Vice.com ·          Idn times ·          Tribun Sedangkan, Native Media : ·        Kumparan ·          Tirto.id ·          Berita Satu ·          CNN ·          CNBC ·          INews ·          Merdeka.com ·          Okezone.com Dan juga ada Media Elektronik yang mempunyai banyak bisnis sukses dan tersebar di mana mana yaitu, Transcorp. Trancorp yaitu unit usa

KONVERGENSI PT VISI MEDIA ASIA

PT Visi Media Asia Tbk Didirikan pada tahun 2004, PT Visi Media Asia Tbk. (“VIVA“ atau “Perseroan“) adalah perusahaan media konvergensi yang terintegrasi terdepan di indonesia, yang sudah tercatat di Bursa Efek Indonesia sejak November 2011. Sejak itu, VIVA telah menempatkan dirinya sebagai inovator di sektor ini melalui strategi yang berfokus kepada micro-targeting, sinergi, serta konvergensi 360°. Kegiatan usaha Perseroan meliputi stasiun televisi Free- to-Air (FTA) dan portal digital yang berkembang pesat yang seluruhnya didukung oleh media sosial dan kegiatan off- air sehingga mencakup semua platform media. Didorong oleh inovasi konten yang berkelanjutan untuk meningkatkan engagement, dimana pemirsa dapat mengakses konten yang inovatif dan menarik melalui televisi FTA, aplikasi mobile serta online streaming. Terlebih lagi, VIVA juga memanfaatkan platform media sosial termasuk Twitter, Facebook Instagram, dan Youtube untuk mendapatkan interaksi dari pem

Sinergi Media Group Network dalam Melakukan Konvergensi

Gambar
Dengan perkembangan media yang sangat pesat, terutama pengguna internet atau media online yang tumbuh dengan cepat sekitar tahun 1990-an akhirnya memunculkan produk berupa jaringan. Program inilah yang biasa disebut WWW atau World Wide Web. Media online adalah sebuah organisasi yang menyebarkan informasi berupa produk atau berupa pesan yang bisa mempengaruhi dalam bentuk virtual. Media dimanfaatkan sebagai sarana penyampaian informasi kepada khalayak sebagai alat menyebarkan sebuah pesan. Yang termasuk kategori media online adalah portal, website, radio online, tv online, dan email. Media online pertama di Indonesia yang hadir yaitu Republika Online (www.replubika.co.id) pada tanggal 17 Agustus 1994. Kemudian barulah muncul beberapa situs berita online lainnya seperti www.tempo.co, www.waspada.co.id, sampai www.kompas.com. Kontennya hanya memindahkan dari media cetak ke media online. Terdapat salah satu media yang yang biasa disebut Legacy media (media warisan) atau Old Media (media l

Konvergensi Media PT. Trans Corpora (Transcorp)

Kesuksesan Trans Corp di Bisnis dan Hiburan     PT Trans corporation atau yang biasa dikenal dengan PT Trans Corp memulai karirnya pada 10 November 2001, yang sebelumnya bernama PT Para Inti Investindo. Trans Corp merupakan salah satu perusahaan media terbesar di Indonesia yang bergerak dibidang media, gaya hidup dan hiburan. Perusahaan ini didirikan oleh salah saru konglomerat Indonesia yaitu Chairul Tanjung atau akrab disapa CT. Dengan keahliannya dalam mengelola dan mengembangkan bisnis, ia memusatkan bisnisnya di tiga sektor yaitu keuangan, properti dan multimedia. Setelah sukses membangun bisnis tersebut, Chairul Tanjung merambah ke sektor bisnis media siar melalui Trans Corp ia mendirikan Trans TV sebagai media televisi swasta. Di tahun 2006, Trans Corp melakukan akuisisi pada TV pemilik Kompas dan mengubah namanya menjadi Trans 7.    Pada tahun 2013, Chairul memutuskan mengelompokkan usahanya dibidang media dengan mendirikan Trans Media. Trans Media bertransformasi menjadi induk

Konvergensi Media Pada Kompas Gramedia

Gambar
          Teknologi di bidang informasi dan komunikasi saat ini mengalami revolusi. Bukan lagi evolusi yang lambat, melainkan revolusi yang cenderung cepat. Semakin berkembangnya sebuah teknologi selalu diikuti pembaruan yang terus - terus menerus dan kemudian akan disusul dengan teknologi lainnya.           Saat ini sudah memasuki dimana media menjadi wadah suatu informasi yang digunakan oleh banyak khalayak. Berbicara mengenai media kita akan membahas konvergensi media. Konvergensi media adalah penggabungan atau pengintegrasian media – media yang ada untuk digunakan dan diarahkan ke dalam satu titik tujuan.      Konvergensi media biasanya merujuk pada perkembangan teknologi komunikasi digital yang dimungkinkan dengan adanya konvergensi jaringan. Konvergensi media juga berarti kompetisi antarmedia juga semakin tinggi. Berbagai perusahaan media harus berlomba dalam mengabarkan pemberitaan. Mulai dari mengutamakan kecepatan hingga diferensiasi konten. Sederhananya, konvergensi media

KONVERGENSI MEDIA EMTEK GROUP

     Konvergensi media merupakan penggabungan teknologi serta platform media yang dilakukan oleh media untuk menciptakan bentuk komunikasi baru melalui digitalisasi. Konvergensi media juga merupakan strategi bisnis di mana perusahaan mengintegrasikan kepemilikan mereka atas properti media yang berbeda. Ini juga disebut konsolidasi media, konsentrasi media atau konvergensi ekonomi. Salah satu contoh konvergensi media adalah perangkat Smartphone, laptop, dan iPad yang menyatukan berbagai jenis media digital seperti radio, kamera, TV, musik, konten, dan lainnya dalam satu perangkat sederhana.       Tidak hanya perangkat layaknya smartphone, laptop, dan lain sebagainya yang mengalami konvergensi media. Televisi juga mengalami konvergensi media, hal ini dilihat dari terjadinya merger. Merger adalah penggabungan dua atau lebih perusahaan menjadi satu. Merger dilakukan oleh sejumlah industri televisi untuk memperkuat persaingan.       Penerapan konvergensi media di Indonesia berjalan seiring

Konvergensi JawaPos Group (Kelompok Cyber Journalism R.01)

Gambar
Jakarta- Jawa Pos Group merupakan perusahaan yang didirikan sejak 1 Juli 1949, oleh The Chung Shen yang memberikan nama pertama kali dengan Djawa Post. Saat itu The Chung Shen hanyalah seorang pegawai yang bekerja pada sebuah bioskop di Surabaya. Saat itu, dirinya harus bekerja untuk menaruh iklan di setiap surat kabar tentang bioskop setiap harinya. Setelah sukses dengan Jawa Pos-nya, The Chung Shen membua pula koran berbahasa Mandarin dan Belanda. Namun perjalanan Jawa Pos mengalami lika liku perkembangan bisnis. Pada tahun 1982, total sirkulasi jawa Pos hanya mencapai 6.000 kopi per hari. Akhirnya pada umurnya yang ke-78, Shen memutuskan untuk menjual Jawa Pos pada PT Grafiti Pers yang merupakan penerbit Majalah Tempo.   Saat itu, tidak ada penerus Shen yang mau meneruskan perjuangan kakeknya sehingga Eric Samola, Presiden Direktur PT Grafiti Pers, memilih Dahlan Iskan untuk menjalankan Jawa Pos. Pada saat itu, Dahlan adalah kepala cabang Tempo di Jawa Timur. Di tangan Dahlan, J